KUNCILAGUOK.COM - Bintang Lima adalah album kelima karya grup band Dewa yang dirilis pada tahun 2000. Di album pertama ini, Dewa memperkenalkan personel barunya yaitu Elfonda "Once" Mekel sebagai vokalis dan Tyo Nugros sebagai drummer. Kehadiran 2 personel baru ini membawa angin segar pada musik Dewa. Album ini meledak di pasaran dan sukses terjual hingga lebih mencapai 1,8 juta keping.
Album Dewa 19 - Bintang Lima |
Untuk kalian
penggemar Dewa 19 atau BALADEWA yang belum punya atau belum hafal kunci lagunya
kalian bisa langsung cek atau bisa download langsung linknya ada dibawah
: "Kucoba kembangkan sayap patahku Tuk terbang tinggi lagi di angkasa
Melayang melukis langit merangkai awan Awan mendung"
Title Album : Bintang Lima [Studio album]
Genre : Rock
Released : 15 May 2000
Label Musik : Aquarius Musikindo
Producer : Ahmad Dhani Prasetyo
Line-up
:
Ahmad Dhani Prasetyo } keyboardist; guitarists; backing
vocalists
Andra Junaidi Ramadhan } lead guitarists
Elfonda Mekel } lead vocalist
Setyo Nugroho } drummer
Ari Bernardus Lasso } backing vocalists (additional
player)
Erwin Prasetya } bassist (additional player)
Track
listing :
01) Dewa 19 - Mukadimah /Cipt. Dhani Ahmad
02) Dewa 19 - Roman Picisan /Cipt. Dhani Ahmad
03) Dewa 19 - Dua Sejoli /Cipt. Dhani Ahmad
04) Dewa 19 - Risalah Hati /Cipt.
05) Dewa 19 - Separuh Nafas /Cipt.Andra, Dhani
06) Dewa 19 - Cemburu /Cipt. Elfonda, Dhani
07) Dewa 19 - Hidup Adalah Perjuangan /Cipt. Dhani
08) Dewa 19 - Lagu Cinta /Cipt. Dhani Ahmad
09) Dewa 19 - Cinta Adalah Misteri /Cipt. Andra, Dhani
10) Dewa 19 - Sayap-Sayap Patah /Cipt. Dhani Ahmad
11) Dewa 19 - 1000 Bintang /Cipt. Dhani Ahmad
Full album:
Download Chord Dewa 19 - Bintang Lima
Catatan : Demikianlah di atas Download Chord Album Dewa 19 - Bintang Lima yang ada di web kunci lagu ok atau (KLO). Sekali lagi Kami tidak pernah membagikan file untuk download lagu yang ada diatas. Kami hanya menulis lirik lagu dan kunci lagu juga sedikit informasi tentang musik, penyanyi, dan musisi terkait.
Silahkan download aplikasi resminya di Google Play Store atau jika kalian suka dengerin lagunya secara online tinggal pilih situs keren lainnya atau web online, pastinya yang anda inginkan. Jangan lupa untuk membeli CD, DVD original dari Artis Indonesia untuk mendukung karya-karyanya agar kedepannya lebih bersemangat lagi menciptakan lagu untuk kita nikmati tentunya. Terimakasih sudah mampir di situs kami KLO (www.kuncilaguok.com) salam hormat untuk semua.